Kehidupan Orang Beriman



Oleh KH. Nadjih Ahjad
Pemangku Ponpes Maskumambang, Gresik, Jawa Timur


Tuhan menggambarkan orang-orang yang beriman sebagai orang-orang yang ingin meraih sukses dalam hidup di dunia ini, dan ingin meraih sukses dalam hidup di alam sana nanti, di alam baqa sesudah mati, sebab kehidupan yang pertama merupakan bekal kehidupan yang kedua, sedang kehidupan yang kedua merupakan kehidupan kelanjutan kehidupan yang yang pertama. Tuhan melukiskan doa meraka: “Dan di antara mereka ada orang yang bendoa: “Ya Tuhan kami, berilah kami kebaikan di dunia dan kebaikan di akhirat dan peliharalah kami dari siksa neraka.” (QS. al-Baqarah: 201)


Lihatlah, kehidupan dunia disebutkan terlebih dahulu karena itu sudah mendesak seperti yang mungkin Anda katakan. Dan walaupun akan dialaminya baru nanti sesudah mati, kehidupan akhirat pun sudah dikemukakan dan sudah diusdahakan pula, karena sudah pasti akan dialami dan sudah menjadi persoalan sekarang. Jelas, bukan?
Dan kalau keterangan di atas belum juag memuasakan Anda, maka perhatikan firman Allah yang lain: “Bagi mereka berita gembira di dalam kehidupan di dunia dan (dalam kehidupan) di akhirat……” (QS. Yunus: 64)


Jadi kehidupan di dunia inilah yang hendak kita bina, kita usahakan dan kita mohonkan kepada Tuhan supaya menjadi kehidupan yang sebaik-baiknya, dan yang kehidupan itu berkelanjutan samapi ke kehidupan sesudah mati, yang walaupu berapa seginya masih gelap bagi kita, tapi dengan sepenih jiwa kita ---sebagai orang yang beriman--- meyakininya sepenuhnya.




Related

Aqidah 5131385195846048820

Posting Komentar

emo-but-icon

Quran Kreatif-Inovatif-Inventif

Quran Kreatif-Inovatif-Inventif
Juga Menerima Custom 0821-4088-8638

Recommended

Benefits of Hijrah | Tadabbur Tafakkur Tafaqquh Tafahhum QS. An-Nisa': 22 | UBER (Ustadz H. Brilly El-Rasheed, S.Pd.) |Kuliah Whatsapp Kajian Online

KULWA (Kuliah Whatsapp) KAJOL (Kajian Online) Grup Whatsapp Mutiara Dakwah Rabu, 26 Februari 2020 Benefits of Hijrah (Tadabbur Q...

Cari Blog Ini

Hot in week


Desain Majalah Islami

Desain Majalah Islami
Desain Majalah Islami

Toko Buku Brilly

Toko Buku Brilly
Toko Buku Brilly

Total Tayangan Halaman

item